Pada hari ini, Rabu tanggal 28 Februari 2024, TKJ SMK DARUT TAQWA melaksanakan sertifikasi mikrotik level MTCNA bagi siswa dan guru TKJ. Untuk pembelajaran, sudah di ikutkan dengan jadwal KBM tiap hari sesuai jadwal mata pelajaran. Untuk kesempatan saat ini, 13 siswa mengikuti ujian sertifikasi. Ujian dilaksanakan mulai jam 11 WIB dengan tahapan sebagai berikut:

  1. registrasi
  2. invite akun mikrotik
  3. ujian selama 60 menit dengan 25 soal ujian
  4. download sertifikat bagi yang lulus

Dari hasil pelaksanaan sertifikasi ini, 11 peserta lulus, sedangkan 2 peserta masih harus belajar lagi dan mengikuti ujian di lain waktu. Selamat ya, semoga bermanfaat. Dan yang bagi mendapatkan nilai 75 ke atas, semoga segera bisa melaksanakan Ujian sertifikasi level berikutnya. Dan juga selamat kepada Bapak Faishol yang telah berhasil mendapatkan nilai tertinggi pada kesempatan kali ini. Dan terimakasih kepada trainer kita Bapak Syamsul yang telah berhasil membimbing siswa siswi sehingga berhasil lulus sertifikasi ini.

MTCNA

—————————————————————————————————————————————-

Pada hari ini, Jum’at tanggal 13 Januari 2023, Guru TKJ SMK DARUT TAQWA (Bapak Firmansah Samsul Arifin dan Bapak M. Ali Erkam) melaksanakan sertifikasi mikrotik level MTCNAย  & MTCRE bagi guru TKJ yang di selenggarakan oleh ID-Networks.ย 

MTCNA & MTCRE

—————————————————————————————————————————————-

Pada hari ini, minggu tanggal 10 Oktober 2021, TKJ SMK DARUT TAQWA melaksanakan sertifikasi mikrotik level MTCNA bagi siswa dan guru TKJ.ย Untuk pembelajaran, sudah di ikutkan dengan jadwal KBM tiap hari sesuai jadwal mata pelajaran.ย Untuk kesempatan saat ini, 5 siswa dan 7 guru TKJ, 3 guru undangan, dan 1 alumni TKJ mengikuti ujian sertifikasi.ย Ujian dilaksanakan mulai jam 11 WIB dengan tahapan sebagai berikut:

  1. registrasi
  2. invite akun mikrotik
  3. ujian selama 60 menit dengan 25 soal ujian
  4. download sertifikat bagi yang lulus

Dari hasil pelaksanaan sertifikasi ini, 13 peserta lulus, sedangkan 3 peserta masih harus belajar lagi dan mengikuti ujian di lain waktu.ย Selamat ya, semoga bermanfaat. Dan yang bagi mendapatkan nilai 75 ke atas, semoga segera bisa melaksanakan Ujian sertifikasi level berikutnya.ย Dan juga selamat kepada Bapak Faishol yang telah berhasil mendapatkan nilai tertinggi pada kesempatan kali ini. Dan terimakasih kepada trainer kita Bapak Syamsul yang telah berhasil membimbing siswa siswi sehingga berhasil lulus sertifikasi ini.

MTCNA
MTCNA
ย 
ย 
ย 
ย 
ย 
ย 
ย 
ย 
ย 
—————————————————————————————————————————————-

Mikrotik Traing for Teacher dan Mikrotik Certified Network Associate di SMK Darut Taqwa pada tanggal 18-21 April 2017.ย Trainer : Pujo Dewobroto dan Eko Purwanto.ย Peserta : 24 guru TKJ dari 20 SMK se-Kabupaten Pasuruan.ย Hasil sertifikasi : 21 dari 24 peserta lulus.ย 

ย 

ย 

Tanggal: 18-21 April 2017
Jam: 08.00 – 17.00 WIB
Tempat: Laboratorium Komputer Jaringan
SMK Darut Taqwa Purwosari
Jl. Pesantren Ngalah No. 16, Pandean, Sengonagung, Purwosari, Pasuruan 67162
Harga: Rp 0,00
ย  * Biaya training ini sudah termasuk pajak
Kapasitas: 24 orang

Materi yang akan diberikan pada pelatihan ini meliputi:

  • Introduction to Mikrotik
  • Instalasi dan pengoperasian Mikrotik (console dan Winbox)
  • Firewall dasar
  • Bridge System
  • Static Routing
  • Quality of Service (simple)
  • Wireless Concept
  • Wireless Interface : PTP & PTMP
  • Praktikum jaringan dasar

Fasilitas yang akan didapatkan oleh peserta:

Setiap peserta wajib membawa laptop, dengan spesifikasi :

  • WiFi ready
  • 10/100 ethernet port ready
  • 2 buah kabel UTP cat5 (2 meter)
  • Operating system Windows XP atau yang lebih baru

Dokumentasi kegiatan :

Youtube :

Search

About

SMK Darut Taqwa Purwosari

SMK Pusat Keunggulan Berbasis Pesantren dan School Religious Culture

Gallery